Jakarta, Beritasatu.com - Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Industri (BPSDMI) Kementerian Perindustrian melaporkan telah melatih 200.000 orang untuk mengikuti pelatihan dan pendidikan 3 in 1 yakni Pelatihan, Sertifikasi, dan Penempatan sejak 2014 hingga 2021.
Pelatihan tersebut diberikan untuk mencetak Sumber Daya Manusia (SDM) industri yang kompeten dan sesuai dengan kebutuhan industri.
“Program yang awalnya ditujukan hanya untuk penyiapan calon tenaga kerja pada perusahaan industri (skilling), telah dikembangkan pula untuk peningkatan kompetensi tenaga kerja baik up-skilling maupun re-skilling," ujar Kepala BPSDMI Arus Gunawan.
Arus menyampaikan, desain kurikulum dan modul pelatihan dikembangkan sesuai dengan kebutuhan industri melalui penyusunan Program dan Modul Pelatihan Berbasis Kompetensi.
Baca selanjutnya
Keberadaan SDM yang kompeten dan berdaya saing merupakan salah satu kunci ...
Halaman: 123selengkapnya
Saksikan live streaming program-program BTV di sini
Sumber: ANTARA