Kamis, 8 Juni 2023

Ombudsman: PT DFX Punya Kesempatan Jadi Bursa Kripto

Agnes Tahir Purba / FMB
Jumat, 17 Februari 2023 | 03:00 WIB

Jakarta, Beritasatu.com - Anggota pimpinan Ombudsman RI Yeka Hendra Fatika mengatakan PT Digital Futures Exchange (PT DFX) memiliki kesempatan untuk menjadi bursa kripto. Hal ini disampaikan Yeka Hendra dalam Konferensi Pers: Dugaan Maladministrasi dalam Proses Permohonan Izin Usaha Bursa Berjangka Aset Kripto di Gedung Ombudsman pada Kamis (16/02/2023).

Yeka Hendra menjelaskan, berdasarkan target yang telah diumumkan oleh Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan, bursa kripto akan meluncur sebelum Juni 2023. Dalam keterangan Zulhas, ia berkata tidak ada kendala pada pendirian bursa kripto, sehingga ia optimistis bakal meluncur sesuai target.

Namun, pada realitanya hingga Februari 2023, masih ada bursa berjangka komoditi yang digantungkan status pendaftarannya oleh Bappebti.

Advertisement

"Jika pernyataan Mendag itu betul Juni harus ada bursa kripto, berarti paling tidak perusahaan ini (PT DFX) memiliki kesempatan untuk menjadi salah satu bursa berjangka aset kripto sesuai dengan pernyataan Menteri Perdagangan," ucap Yeka Hendra.

Saksikan live streaming program-program BTV di sini

Bagikan

BERITA TERKAIT

Bappebti Membandel, Ombudsman Siap Surati Presiden dan DPR

Bappebti Membandel, Ombudsman Siap Surati Presiden dan DPR

EKONOMI
Ombudsman Sebut Bappebti Maladministrasi Pengurusan IUBB

Ombudsman Sebut Bappebti Maladministrasi Pengurusan IUBB

EKONOMI
Ombudsman Minta Mendag Tegur Keras Kepala Bappebti

Ombudsman Minta Mendag Tegur Keras Kepala Bappebti

EKONOMI
Bappebti Lanjutkan Proses Seleksi Calon Bursa Kripto

Bappebti Lanjutkan Proses Seleksi Calon Bursa Kripto

EKONOMI
Soal Kelanjutan Izin Bursa Kripto DFX, Ini Kata Ombudsman

Soal Kelanjutan Izin Bursa Kripto DFX, Ini Kata Ombudsman

EKONOMI
Ombudsman: DFX Penuhi Persyaratan Izin Usaha Bursa Kripto

Ombudsman: DFX Penuhi Persyaratan Izin Usaha Bursa Kripto

EKONOMI

BERITA TERKINI

ASEAN Perlu Manfaatkan RCEP untuk Dorong Open Regionalism

EKONOMI 10 menit yang lalu
1049886

Sesi I, IHSG Datar di Kisaran 6.619

EKONOMI 14 menit yang lalu
1049885

Luhut Jadi Saksi, Sidang Haris Azhar dan Fatia Panas Sebelum Dibuka Hakim

MEGAPOLITAN 21 menit yang lalu
1049884

Perindo Besok Sambangi Markas PDIP dan Deklarasikan Dukungan untuk Ganjar

BERSATU KAWAL PEMILU 25 menit yang lalu
1049883

5 Fakta Menarik Putri Ariani yang Meraih Golden Buzzer AGT 2023

LIFESTYLE 28 menit yang lalu
1049882

Jokowi dan Anwar Ibrahim Bahas Sawit, Perbatasan, hingga Pekerja Migran

INTERNASIONAL 28 menit yang lalu
1049881

Seluruh Jemaah Indonesia Gelombang 1 Tiba di Madinah, Jumlahnya 99.805

NASIONAL 31 menit yang lalu
1049880

Dipuji Produser AGT 2023, Putri Ariani: Thanks For Everything!

LIFESTYLE 34 menit yang lalu
1049879

Hijrah dan Malu dengan Anak, Puluhan Warga Ikut Hapus Tato Gratis

NUSANTARA 38 menit yang lalu
1049878

Sinarmas MSIG Tidak Bisa Bayar Premi Palsu, Ini Alasannya

EKONOMI 44 menit yang lalu
1049877
Loading..
TAG TERPOPULER

ARTIKEL TERPOPULER





Foto Update Icon