ADVERTISEMENT
ADVERTISEMENT

CT Corp dan Bukalapak Akan Buka E-Commerce Grocery

Penulis: Thresa Sandra Desfika | Editor: FMB
Selasa, 11 Januari 2022 | 11:45 WIB
Ultimate Shareholder PT Allo Bank Indonesia Tbk Chairul Tanjung (kanan) bersama CEO CXO Putri Indahsari memperlihatkan aplikasi Allobank usai right issue Bank Allo di Jakarta, Selasa, 11 Januari 2022.
Ultimate Shareholder PT Allo Bank Indonesia Tbk Chairul Tanjung (kanan) bersama CEO CXO Putri Indahsari memperlihatkan aplikasi Allobank usai right issue Bank Allo di Jakarta, Selasa, 11 Januari 2022. (BeritaSatu Photo/Mohammad Defrizal / Mohammad Defrizal)

Jakarta, Beritasatu.com - Pemilik dan CEO CT Corp Chairul Tanjung (CT) membeberkan rencana skema kerja sama antara Transmart dengan PT Bukalapak.com Tbk (BUKA). Rencana kerja sama kedua entitas itu adalah dengan membentuk perusahaan patungan e-commerce khusus untuk makanan segar dan kebutuhan sehari-hari (fresh and grocery).

CT membantah bahwa Transmart akan diakuisisi oleh Bukalapak. Dia menyebutkan, hubungan kedua entitas itu adalah dalam bentuk kolaborasi, apalagi Bukalapak menjadi investor strategis dari rights issue PT Allo Bank Indonesia Tbk (BBHI).

“(Saham Transmart dijual ke Bukalapak?) Enggak. Tapi akan ada kolaborasi. Kan dia (Bukalapak) sudah masuk kolaborasi di sini (Allo Bank),” jelas Chairul Tanjung di Gedung Bursa Efek Indonesia (BEI), Jakarta, Selasa (11/1/2022).

Dia menjelaskan, saat ini pihaknya dan BUKA dalam proses membentuk perusahaan patungan e-commerce fresh and grocery. Nantinya, CT Corp memegang mayoritas saham perusahaan patungan itu sebanyak 55% dan Bukalapak bakal menguasai 45%.

ADVERTISEMENT


Sumber: Investor Daily

Bagikan

BERITA TERKAIT

TikTok Shop Ramaikan Persaingan, Begini Respons Bukalapak

TikTok Shop Ramaikan Persaingan, Begini Respons Bukalapak

EKONOMI
Bukalapak PHK 5% Karyawan

Bukalapak PHK 5% Karyawan

EKONOMI
Dana IPO Bukalapak Sudah Terpakai Rp 12 Triliun, untuk Apa Saja?

Dana IPO Bukalapak Sudah Terpakai Rp 12 Triliun, untuk Apa Saja?

EKONOMI
Produsen Popok Uni Charm Optimistis Cetak Laba Naik Jadi Rp 400 Miliar

Produsen Popok Uni Charm Optimistis Cetak Laba Naik Jadi Rp 400 Miliar

EKONOMI
BI Yakin Stabilitas Nilai Tukar Rupiah Akan Terjaga karena Hal Ini

BI Yakin Stabilitas Nilai Tukar Rupiah Akan Terjaga karena Hal Ini

EKONOMI
Pemerintah: Boleh Jualan Produk Impor di E-Commerce Asal Menyertakan Dokumen Importasi

Pemerintah: Boleh Jualan Produk Impor di E-Commerce Asal Menyertakan Dokumen Importasi

EKONOMI

BERITA TERKINI

Asian Games 2022: Edgar Xavier Sumbang Perak dari Wushu

SPORT 11 menit yang lalu
1068485

Dibantu TNI, KPK Segera Seret 3 Penyuap Mantan Kabasarnas ke Meja Hijau

NASIONAL 17 menit yang lalu
1068484

Gempa Magnitudo 5,3 Guncang Barat Laut Nias Utara

NUSANTARA 21 menit yang lalu
1068482

Dayung Indonesia Raih Perunggu, Tiongkok Rebut Emas Pertama Asian Games 2022

SPORT 21 menit yang lalu
1068483

Hasil Bayern vs Bochum 7-0: Kane Cetak Hattrick, Ini 5 Fakta Menarik

SPORT 24 menit yang lalu
1068481

Jalan Dakwah Minggu 24 September di BTV: Kemuliaan Menjadi Umat Islam

NASIONAL 50 menit yang lalu
1068480

Bukan Hanya Faktor Genetik, Tinggi Badan Sangat Tergantung Gizi

LIFESTYLE 55 menit yang lalu
1068452

Qadir Band Sampaikan Pesan untuk Dunia Lewat Single Penyihir

LIFESTYLE 60 menit yang lalu
1068479

HUT Ke-58 TNI, Panglima Yudo Margono Lepas Lomba Lari di Monas

MEGAPOLITAN 1 jam yang lalu
1068477

Kasus Judi Online, Yuki Kato 23 Dicecar Pertanyaan

MEGAPOLITAN 1 jam yang lalu
1068478
Loading..
ADVERTISEMENT
ADVERTISEMENT
ARTIKEL TERPOPULER





Foto Update Icon
ADVERTISEMENT
ADVERTISEMENT