Investor Daily Roundtable Sesi Ke-4, Tayang di BTV Senin Besok

Jakarta, Beritasatu.com - Investor Daily Roundtable yang telah sukses diselenggarakan hingga sesi ke-3, kembali digelar dan ditayangkan di BTV pada Senin (18/9/2023).
Pada sesi ke-4, Investor Daily Roundtable akan menghadirkan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Abdullah Azwar Anas, dan Bupati Tangerang Ahmed Zaki Iskandar, yang akan membahas isu kritis seputar reformasi birokrasi dan tantangan investasi.
Dipandu langsung oleh Komisaris B-Universe Enggartiasto Lukita, diskusi menarik ini akan menelurkan hasil yang akan dibahas kembali secara lebih luas pada Investor Daily Summit yang akan diselenggarakan Oktober 2023 mendatang.
Nantikan Investor Daily Roundtable yang akan tayang segera hanya di BTV!
BTV bisa disaksikan di kanal 26 untuk Jabodetabek, Cilegon, Serang, kanal 29untuk Palembang, kanal 35 untuk Bandung, Yogyakarta, dan Surakarta, kanal 38 untuk Surabaya dan Balikpapan, kanal 39 untuk Semarang, kanal 30 untuk Banjarmasin, kanal 31 untuk Lebak, kanal 34 untuk Medan dan kanal 48 untuk Batam.
Ayo follow akun media sosial BTV di @btvidofficial (IG, Tiktok, Facebook,Twitter), serta subscribe channel Youtubenya di @BeritaSatuChannel.
BERITA TERKAIT
BERITA TERKINI
Mengenal Apa Itu Olahraga Pound Fit yang Jadi Trending di Kalangan Milenial
Isu Duet Prabowo-Ganjar, Projo: Yang Penting Platformnya Indonesia Maju
Jumpa Pers di Tiongkok, Presiden Venezuela Minta Jurnalis Tanya dengan Bahasa Mandarin
Tewas di Rumah Kapolda Kaltara, Brigadir Setyo Herlambang Sedang Menanti Kelahiran Anak Kedua
3
Hari Ini, PSI Dikabarkan Bakal Serahkan KTA ke Kaesang di Kediaman Jokowi
B-FILES


Perlukah Presiden/Kepala Negara Dihormati?
Guntur Soekarno
Urgensi Mitigasi Risiko Penyelenggara Pemilu 2024
Zaenal Abidin
Identitas Indonesia
Yanto Bashri