Jumat, 9 Juni 2023

Densus Sita Bom Rakitan dari Tersangka Teroris ISIS di Sleman

Stefani Wijaya / BW
Senin, 23 Januari 2023 | 16:47 WIB

Jakarta, Beritasatu.com - Tim Detasemen Khusus (Densus) 88 Antiteror Polri menyita dua bom rakitan dari tersangka AW, simpatisan ISIS yang ditangkap di Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY), Minggu (22/1/2023).

“Ada beberapa barang bukti (disita), di antaranya dua buah bom rakitan yang sudah jadi dan bahan-bahannya,” kata Juru Bicara Detasemen Khusus (Densus) 88 Antiteror Polri Kombes Pol Aswin Siregar di Jakarta, Senin (23/1/2023).

Dua bom rakitan ini menjadi barang bukti tersangka AW memiliki keinginan melakukan aksi teror dengan menggunakan bahan peledak. Penyidik masih mendalami di mana lokasi yang menjadi target tersangka untuk melakukan teror.

“Ada targetnya, tetapi masih kami dalami (lokasi target),” kata Aswin.

AW (39) ditangkap Densus 88 Antiteror Polri di sekitar area Jalan Pendowoharjo, Sleman, DIY.

AW merupakan target tindak pidana terorisme. Proses penangkapan berlangsung pada pukul 06.00 WIB-09.00 WIB.

Tersangka AW yang terlibat dalam perkara tindak pidana terorisme merupakan simpatisan Negara Islam, Irak, dan Suriah (ISIS) yang aktif mengunggah gambar dan video propaganda ISIS di media sosial serta mengunggah seruan provokatif untuk melakukan aksi teror.

“AW menggunakan Facebook dan Telegram (untuk menyebarkan provokasi),” kata Aswin.

Sumber: ANTARA

Saksikan live streaming program-program BTV di sini

Bagikan

BERITA TERKAIT

Densus 88 Tangkap Terduga Teroris di Banyuwangi

Densus 88 Tangkap Terduga Teroris di Banyuwangi

NUSANTARA
Densus 88 Ringkus 2 Terduga Teroris Jaringan JI di Jawa Timur

Densus 88 Ringkus 2 Terduga Teroris Jaringan JI di Jawa Timur

NASIONAL
Densus 88 Tangkap Terduga Teroris di Malang

Densus 88 Tangkap Terduga Teroris di Malang

NASIONAL
Anggota Densus 88 Korban Penusukan Teroris Asal Uzbekistan Meninggal Dunia

Anggota Densus 88 Korban Penusukan Teroris Asal Uzbekistan Meninggal Dunia

NASIONAL
Anggota Densus 88 Korban Penusukan Teroris Asal Uzbekistan Kondisinya Stabil

Anggota Densus 88 Korban Penusukan Teroris Asal Uzbekistan Kondisinya Stabil

NASIONAL
Tidak Hanya di Pringsewu, Densus 88 Juga Tangkap Terduga Teroris di Mesuji

Tidak Hanya di Pringsewu, Densus 88 Juga Tangkap Terduga Teroris di Mesuji

NUSANTARA

BERITA TERKINI

5 Manfaat Kafein yang Jarang Diketahui oleh Banyak Orang

LIFESTYLE 3 menit yang lalu
1050142

Ganjar Siapkan Perpustakaan Futuristik yang Cocok untuk Gen Z Menyerap Literasi

NUSANTARA 6 menit yang lalu
1050141

Jemaah Haji Kuota Tambahan 2023 Diminta Konfirmasi ke Bank untuk Pelunasan

NASIONAL 19 menit yang lalu
1050140

Cara Mudah Memutihkan Ketiak dengan Bahan Alami

LIFESTYLE 24 menit yang lalu
1050139

50 Tahun Kemitraan ASEAN-Jepang Jadi Momentum Pererat Investasi dan Perdagangan

INTERNASIONAL 25 menit yang lalu
1050138

Perdana, 5 Jemaah Haji Dievakuasi ke Makkah dengan Ambulans

NASIONAL 27 menit yang lalu
1050136

Warga Korea Selatan Tewas Gantung Diri di Raffles Hills Depok

MEGAPOLITAN 28 menit yang lalu
1050137

Objek Diduga Meteorit Jatuh di Kolam Renang Rumah di British Columbia

INTERNASIONAL 39 menit yang lalu
1050135

35 Orang di Bekasi Tertipu Penyalur Tenaga Kerja Ekspres, Korban Rugi Rp 265 Juta

MEGAPOLITAN 50 menit yang lalu
1050134

Gadis 16 Tahun Korban Perkosaan Massal di Parigi Moutong Alami Tumor di Rahimnya

NUSANTARA 59 menit yang lalu
1050133
Loading..