Butuh 3 Bulan Ketahui Penyebab Banjir Bandang di Bogor

Bogor, Beritasatu.com - Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Bogor membutuhkan waktu sekitar tiga bulan untuk melakukan investigasi penyebab banjir bandang dan longsor di Kecamatan Pamijahan dan Leuwiliang, di Kabupaten Bogor.
Investigasi ini harus melibatkan Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG).
"Kita inginnya dalam waktu tiga bulan sudah ada kesimpulannya seperti apa," ujar Kepala BPBD Kabupaten Bogor, Yani Hassan, Jumat, (1/7/2022).
Yani Hasan menjelaskan, materi utama yang menjadi bahan kajian adalah penyebab banjir bandang dan longsor sesuai riwayat kejadian bencana serupa di wilayah masing-masing.
BERITA TERKAIT
BERITA TERKINI

Debit Katulampa Berpeluang Naik Lagi pada Siang hingga Malam Hari

Kecelakaan di Tol Cipularang, 2 Penumpang Elf Tewas

Targetkan Spin Off Rampung Semester II, BTN Syariah Akan Jadi Bank Syariah Kedua Terbesar

Libur Nataru 2024, Daop 7 Madiun Sediakan 429.000 Tiket KA

Tinggalkan Dunia Teknologi, Jack Ma Beralih ke Bisnis Makanan

Antusiasme Masyarakat Sambut Brand Lokal Terus Meningkat

SYL Batal Serahkan Dokumen Terkait Pemerasan Firli Bahuri

PDB Per Kapita Indonesia 2030 Diproyeksi Tembus Rp 154 Juta Ditopang Sektor Keuangan

Lirik Aduh oleh Maliq & D’Essential, Mengisahkan Cinta yang Sangat Dalam

Panglima TNI Mutasi 49 Pati, Pangkostrad Dijabat Muhammad Saleh

Awali Sesi Jumat 30 November 2023, Rupiah Melemah


Keistimewaan Tepung Ketan dan Kegunaannya dalam Masakan


Henry Kissinger, Diplomat AS dan Pemenang Nobel Meninggal pada Usia 100 Tahun
2
4
TKN: Kampanye Prabowo-Gibran Bakal Fokus Mendengar Aspirasi
B-FILES


Pemilu 2024 vs Kesejahteraan Mental Generasi Z
Geofakta Razali
Rakernas IDI dan Debat Pilpres 2024
Zaenal Abidin
Indonesia dan Pertemuan Puncak APEC
Iman Pambagyo