Sabtu, 10 Juni 2023

Top News, Hari Santri Nasional hingga Pertemuan Jokowi-Anies

Faisal Maliki Baskoro / FMB
Minggu, 23 Oktober 2022 | 06:05 WIB

Jakarta, Beritasatu.com - Hari Santri Nasional dan pertemuan antara Presiden Joko Widodo dan mantan Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menjadi top news Beritasatu.com, Sabtu (22/10/2022).

Selain itu, turbulensi pesawat Aerolioneas Argentinas yang menyebabkan 12 orang terluka juga menyedot perhatian pembaca. Berikut adalah top 5 news Beritasatu.com:

1. PBNU: Hari Santri Nasional, Momentum Kenang Kepahlawanan
Ketua Umum PBNU KH Yahya Cholil Staquf mengatakan bahwa penetapan hari santri nasional bukan hanya apresiasi pemerintah yang dituangkan dalam Keputusan Presiden Nomor 22 Tahun 2015 tertanggal 15 Oktober 2015.

PBNU juga menegaskan seperti hari nasional lainnya, Hari Santri adalah peringatan jasa dan keteladanan bagi para pahlawan secara umum.

2. Jokowi Ungkap Tujuan Anies Baswedan Menemuinya
Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengakui telah bertemu dengan mantan Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan pada Jumat (21/10/2022). Namun Jokowi tidak menjelaskan detail dimana pertemuannya dengan Anies berlangsung.

Jokowi mengungkap tujuan Anies menemuinya. Dikatakan, Anies ingin berpamitan karena sudah tidak lagi menjabat sebagai Gubernur DKI Jakarta.

Sumber: BeritaSatu.com

Saksikan live streaming program-program BTV di sini

Bagikan

BERITA TERKAIT

Ghufron Puji Jokowi dan Minta Setop Debat Soal Masa Jabatan Pimpinan KPK

Ghufron Puji Jokowi dan Minta Setop Debat Soal Masa Jabatan Pimpinan KPK

NASIONAL
Jokowi Panggil Prabowo ke Istana, Ada Apa?

Jokowi Panggil Prabowo ke Istana, Ada Apa?

NASIONAL
Ganjar Pranowo Pastikan Akan Lanjutkan dan Percepat Pembangunan Era Jokowi

Ganjar Pranowo Pastikan Akan Lanjutkan dan Percepat Pembangunan Era Jokowi

BERSATU KAWAL PEMILU
Ketum PBNU Gus Yahya Temui Jokowi di Istana, Ada Apa?

Ketum PBNU Gus Yahya Temui Jokowi di Istana, Ada Apa?

NASIONAL
Jokowi Ajak Malaysia Lawan Diskriminasi Sawit oleh Uni Eropa

Jokowi Ajak Malaysia Lawan Diskriminasi Sawit oleh Uni Eropa

EKONOMI
PDIP: Jokowi Memang Persiapkan Ganjar Pranowo sebagai Suksesornya

PDIP: Jokowi Memang Persiapkan Ganjar Pranowo sebagai Suksesornya

NASIONAL

BERITA TERKINI

10 Perintah Allah kepada Manusia yang Diabadikan dalam Al-Quran

NASIONAL 19 menit yang lalu
1050234

Ada yang Luasnya Tak Sampai Ukuran Kabupaten, Ini 10 Negara Terkecil di Dunia

INTERNASIONAL 23 menit yang lalu
1050337

Biayai Program Pertanian, Mentan Minta Pemda Optimalkan Serapan KUR

EKONOMI 27 menit yang lalu
1050336

Alumni Muda 3 Kampus Negeri di Jatim Deklarasi Dukungan untuk Ganjar

BERSATU KAWAL PEMILU 31 menit yang lalu
1050335

Hingga Mei 2023, KPK Sudah Pulihkan Aset Rp 154,10 Miliar

NASIONAL 38 menit yang lalu
1050333

Bripka Andry Menghilang Usai Berstatus DPO, Polda Riau Terus Lakukan Pencarian

NUSANTARA 39 menit yang lalu
1050334

Angka Penceraian Tinggi Usai Pilpres 2019 karena Beda Dukungan, Ketua MPR Ingatkan Masyarakat

BERSATU KAWAL PEMILU 1 jam yang lalu
1050332

Apakah Hukum Patungan Kurban Sapi? Ini Penjelasan Berdasarkan Hadis

NASIONAL 2 jam yang lalu
1049598

Ini Daftar 10 Pesepak Bola Terkaya di Dunia

SPORT 2 jam yang lalu
1050295

Perkuat Ketahanan Pangan, Kementan Minta Daerah Garap 1.000 Hektare Lahan

EKONOMI 2 jam yang lalu
1050331
Loading..