Senin, 5 Juni 2023

Diwarnai Pecahnya Rekor, Ini Hasil Lengkap Kualifikasi Euro Semalam

Surya Lesmana / LES
Jumat, 24 Maret 2023 | 06:11 WIB

London, Beritasatu.com – Sejumlah rekor pecah yang dihasilkan dua pemain bintang, Cristiano Ronaldo dari Portugal dan Harry Kane dari Inggris saat pertandingan kualifikasi Euro 2024 yang berlangsung Kamis (23/3/2023) malam waktu setempat atau Jumat (24/3/2023) dini hari WIB.

Portugal yang tampil perdana di kualifikasi Euro 2024 Grup J menang telak 4-0 atas Liechtenstein di Stadion Jose Alvalade, Lisbon.

Pada pertandingan itu Cristiano Ronaldo mencetak dua gol dari eksekusi penalti dan tendangan bebas.

Penampilan Ronaldo ini adalah yang ke-197 kali membela timnas mengalahkan rekor 196 kali tampil pemain timnas Kuwait Bader Al-Mutawa.

Advertisement

Selain itu, Ronaldo juga memperpanjang rekor gol terbanyaknya di sepak bola internasional menjadi 120 gol.

Di Naples, Italia, Inggris mengatasi tuan rumah Azzurri Italia 2-1 pada pertandingan kualifikasi Euro 2024 Grup C Junat dini hari tadi.

Kapten timnas Inggris Harry Kane berhasil memecahkan rekor gol terbanyak untuk The Three Lions yang sebelumnya dibuat Wayne Rooney 53 gol.

Gol yang dibuat Kane dari tendangan penalti menjadikan pemain bintang klub Tottenham Hotspur ini telah mencetak 54 gol.

Timnas Inggris juga mencetak sejarah, mampu menang di kandang Italia, yang sebelumnya tak dapat dipecahkan dalam 62 tahun pertemuan kedua timnas.

Di pertandingan lainnya Grup J, Bosnia Herzegovina menang 3-0 atas Islandia.

Di Grup C lainnya, Makedonia Utara menang 2-1 atas Malta.

Di Grup H, tuan rumah San Marino tumbang 0-2 dari Irlandia Utara.

Pada pertandingan lainnya di Grup H, Denmark menang 3-1 atas Finlandia.



Saksikan live streaming program-program BTV di sini

Bagikan

BERITA TERKAIT

4 Gol dalam 2 Laga, Senyum Kembali Mengembang di Wajah Cristiano Ronaldo

4 Gol dalam 2 Laga, Senyum Kembali Mengembang di Wajah Cristiano Ronaldo

SPORT
Italia Petik 3 Poin Perdana, Ini Hasil Kualifikasi Euro 2024 Senin (27/3/2023) Dini Hari WIB

Italia Petik 3 Poin Perdana, Ini Hasil Kualifikasi Euro 2024 Senin (27/3/2023) Dini Hari WIB

SPORT
Kualifikasi Euro 2024: Kane dan Saka Mantapkan Inggris di Puncak Klasemen

Kualifikasi Euro 2024: Kane dan Saka Mantapkan Inggris di Puncak Klasemen

SPORT
Swiss Hajar Belarus 5-0, Ini Hasil Kualifikasi Euro 2024 Minggu (26/3/2023) Dini Hari WIB

Swiss Hajar Belarus 5-0, Ini Hasil Kualifikasi Euro 2024 Minggu (26/3/2023) Dini Hari WIB

SPORT
Kualifikasi Euro 2024: Gol di Pengujung Laga Bawa Wales Tahan Kroasia

Kualifikasi Euro 2024: Gol di Pengujung Laga Bawa Wales Tahan Kroasia

SPORT
Kualifikasi Euro 2024: Hattrick Lukaku Bawa Belgia Gilas Swedia

Kualifikasi Euro 2024: Hattrick Lukaku Bawa Belgia Gilas Swedia

SPORT

BERITA TERKINI

Ibrahimovic: Inter Milan Tim Terbaik di Italia

SPORT 33 menit yang lalu
1049022

Kampung Wisata Purbayan Masuk 75 Besar ADWI 2023

NUSANTARA 1 jam yang lalu
1049062

Mengintip Uang Real Saudi, Terkecil Rp 40 dan Terbesar 500 SR Setara Rp 2 Juta

NASIONAL 2 jam yang lalu
1049065

Ditinggal Benzema, Madrid Lirik Harry Kane

SPORT 3 jam yang lalu
1049078

Jemaah Demensia dari Majalengka Viral di Pesawat Ternyata Biasa Kasih Makan Ayam

NASIONAL 4 jam yang lalu
1049096

1 Tewas dalam Carok Massal, Suasana Bangkalan Masih Mencekam

NUSANTARA 4 jam yang lalu
1049095

Petugas Kesehatan Periksa Sampel Makanan Calhaj di Dapur Umum Asrama Haji Sukolilo Surabaya

NASIONAL 4 jam yang lalu
1049094

2 Kelompok Bentrok, Jalan Taman Siswa Yogyakarta Mencekam

NUSANTARA 4 jam yang lalu
1049093

Keren! Mahasiswa Unesa Ciptakan Inovasi Bed Pasien Otomatis

NASIONAL 4 jam yang lalu
1049091

Ganjar Pranowo Beri Contoh Proses Kreatif kepada Gen Z dan Milenial

BERSATU KAWAL PEMILU 4 jam yang lalu
1049090
Loading..
TAG TERPOPULER

ARTIKEL TERPOPULER





Foto Update Icon