Berita Aset Kripto Terbaru Hari Ini - BeritaSatu.com

Berita Aset Kripto Terbaru Hari Ini

Kapitalisasi Pasar Aset Kripto Naik Jadi US$ 1,06 Triliun Dipicu Spekulasi the Fed

Kapitalisasi pasar aset kripto menguat pada perdagangan Jumat (15/9/2023) yang ditandai dengan kenaikan harga Bitcoin dan Ethereum.
EKONOMI 15 Sep 2023 | 10:36 WIB

Pasar Aset Kripto Merona, Investor Lakukan Aksi Beli Bitcoin

Pasar aset kripto merona atau menguat dalam 24 jam terakhir pada Rabu (13/9/2023). Harga Bitcoin, Ethereum dan Binance kompak menguat.
EKONOMI 13 Sep 2023 | 10:39 WIB

Aset Kripto Menghijau, Harga Bitcoin Naik ke US$ 26.000-an

Pasar aset kripto naik termasuk Bitcoin pada Kamis (23/8/2023) Kamis pagi (24/8/2023) jelang pertemuan tahunan The Fed di Jackson Hole, Wyoming, AS.
EKONOMI 24 Aug 2023 | 08:48 WIB

Cek Aset Kripto! Harga Bitcoin, Ethereum, dan Binance Kompak Tergerus

Pasar aset kripto kembali anjlok dalam 24 jam terakhir. Harga Bitcoin, Ethereum, dan Binance kompak tergerus.
EKONOMI 23 Aug 2023 | 08:40 WIB

Harga Bitcoin Turun 11% dalam Sepekan, Pasar Aset Kripto Lesu

Harga Bitcoin, Ethereum dan Binance melemah. Bahkan, harga Bitcoin anjlok 11% dalam sepekan.
EKONOMI 19 Aug 2023 | 09:22 WIB

Transisi Pengawasan Aset Kripto dari Bappebti ke OJK Butuh Waktu 2 Tahun

OJK tengah menyiapkan diri menjalankan fungsi pengawasan aset kripto yang selama ini dilakukan Bappebti dengan masa transisi dua tahun. 
EKONOMI 18 Aug 2023 | 19:28 WIB

OJK Siapkan Masterplan Pengawasan Aset Kripto, Ini yang Diatur

OJK tengah menyiapkan masterplan pengembangan dan penguatan industri aset kripto menyusul adanya peralihan pengawasan dari Bappebti ke OJK.
EKONOMI 18 Aug 2023 | 16:15 WIB

Pasar Aset Kripto Menghijau Imbas Moodys Pangkas Peringkat 10 Bank AS

Pasar aset kripto menghijau dalam 24 jam terakhir pada perdangan Rabu (9/8/2023) imbas Moody’s pangkas peringkat 10 bank Amerika Serikat (AS).
EKONOMI 9 Aug 2023 | 09:06 WIB

Harga Bitcoin Berpotensi Menuju US$ 30.000 Pekan Ini

Harga Bitcoin (BTC) pekan ini berpotensi menuju US$ 30.000 jika berhasil breakout dari pola falling wedge.
EKONOMI 8 Aug 2023 | 20:33 WIB

Kapitalisasi Aset Kripto US$ 1,16 Triliun, Ini Proyeksi Harga Bitcoin dan Ethereum Agustus

Pasar aset kripto menguat dalam 24 jam terakhir. Namun harga Bitcoin dan aset kripto lainnya diperkirakan bakal flat (mendatar) sepanjang Agustus.
EKONOMI 6 Aug 2023 | 12:05 WIB

Pasar Aset Kripto Lesu, Harga Bitcoin Belum Bangkit

Pasar aset kripto tak bergairah sehingga terkoreksi dalam 24 jam terakhir. Harga Bitcoin masih lesu pada awal semester I ini.
EKONOMI 4 Aug 2023 | 09:09 WIB

Harga Bitcoin Hari Ini 2 Agustus 2023 Nyaris Sentuh Level Tertinggi

Harga Bitcoin (BTC) dalam sepekan ke depan diprediksi bergerak ke level US$ 28.400 sebagai support, hingga US$ 29.500 sebagai level resistance.
EKONOMI 2 Aug 2023 | 12:27 WIB

Aset Kripto Menghijau, Bitcoin, Etherum, dan Binance Menguat

Pasar aset kripto naik dalam 24 jam terakhir. Harga Bitcoin menguat dan dan masih betah di level US$ 29.000-an.
EKONOMI 30 Jul 2023 | 10:05 WIB

Bursa Kripto di Indonesia Beri Kepastian Hukum dan Lindungi Masyarakat

Pendirian bursa kripto di Indonesia diharapkan mampu menjamin kepastian hukum dan mengutamakan perlindungan bagi masyarakat sebagai pelanggan.
EKONOMI 28 Jul 2023 | 21:40 WIB

Pasar Aset Kripto Menghijau Pasca-Kenaikan Bunga Fed

Pasar aset kripto menguat dalam 24 jam terakhir setelah bank sentral Amerika Serikat (AS), The Fed menaikkan suku bunga acuan 25 basis poin.
EKONOMI 27 Jul 2023 | 11:39 WIB

Reku Gandeng Bappebti Kembangkan Staking Aset Kripto

Reku berkolaborasi dengan Bappebti dalam perdagangan aset kripto di Indonesia, dengan membentuk ruang lingkup kegiatan staking.
EKONOMI 21 Jul 2023 | 01:05 WIB

Harga Bitcoin Melemah, Investor Mulai Beralih ke Altcoin

Harga Bitcoin (BTC) mengalami pelemahan atau sideways dalam beberapa waktu terakhir, dan diprediksi mengantarkan investor aset kripto ke altcoin.
EKONOMI 19 Jul 2023 | 10:56 WIB

Teknologi AI Berpotensi Percepat Transaksi Kripto

Artificial Intelligence atau AI memiliki potensi besar dalam mempercepat transaksi kripto.
EKONOMI 14 Jul 2023 | 14:29 WIB

Reku Kantongi Persetujuan Staking Aset Kripto Bappebti

Reku, platform pertukaran dan pasar kripto Indonesia, resmi menjadi platform aset kripto pertama yang mendapatkan persetujuan tertulis Bappebti.
OTOTEKNO 24 Jun 2023 | 05:08 WIB

Kommunitas Dukung Pertumbuhan Aset Kripto

Untuk diketahui Kommunitas sebagai sebuah ekosistem urun dana/crowdfunding yang terdesentralisasi, khusus untuk proyek-proyek web 3.0 atau kripto.
EKONOMI 23 Jun 2023 | 02:27 WIB


ARTIKEL TERPOPULER





Foto Update Icon