Berita Infrastruktur Terbaru Hari Ini - BeritaSatu.com

Berita Infrastruktur Terbaru Hari Ini

Jokowi: 161 Proyek Strategis Nasional Serap 11 Juta Tenaga Kerja

Presiden Jokowi menyatakan, 161 proyek strategis nasional (PSN) sudah diselesaikan dan menyerap sekitar 11 juta orang tenaga kerja dalam delapan tahun terakhir.
EKONOMI 13 Sep 2023 | 23:05 WIB

Pemerintah Manfaatkan Pandemi untuk Bangun Infrastruktur Pariwisata

Pandemi Covid-19 yang berlangsung selama tiga tahun terakhir bukan berarti pembangunan infrastruktur pariwisata khususnya di destinasi super prioritas terhenti.
EKONOMI 5 Jul 2023 | 08:25 WIB

Konsumsi Rumah Tangga Masih Penopang Pertumbuhan Ekonomi

Staf khusus Menkeu, Chandra Fajri Ananda, menyebutkan, pertumbuhan ekonomi Indonesia di era kepemimpinan Presiden Jokowi sudah sangat bagus.
EKONOMI 3 Jun 2023 | 14:47 WIB

Selektif Infrastruktur Baru, PUPR Akan Fokus Bangun Konektivitas Daerah

Menteri PUPR Basuki Hadimuljono menegaskan kementerian PUPR akan fokus membangun konektivitas wilayah dan selektif infrastruktur baru.
NASIONAL 23 Mei 2023 | 00:33 WIB

Usai KTT ASEAN, Pembangunan Infrastruktur Kawasan Wisata Perlu Dilanjutkan

Menyusul kesuksesan penyelenggaaran KTT ASEAN di Labuan Bajo, DPR mendorong  pembangunan infrastruktur di kawasan wisata bisa terus dilanjutkan.
EKONOMI 11 Mei 2023 | 16:51 WIB

Bupati Pamer Jalan Mulus, Disindir Warga Bandung Barat Mancing di Jalan Rusak

Sejumlah ruas jalan di Kabupaten Bandung Barat (KBB) mengalami kerusakan parah dan menanti perbaikan pemerintah. 
NUSANTARA 10 Mei 2023 | 16:49 WIB

Resmikan 4 Infrastruktur di Bandung, Jokowi: Duitnya Gede Banget

Presiden Jokowi meresmikan empat proyek infrastruktur dengan anggaran Rp 1,26 triliun, untuk mencegah banjir dan kemacetan di Kota dan Kabupaten Bandung.
NUSANTARA 5 Mar 2023 | 19:53 WIB

Jokowi Resmikan Bendungan Sadawarna Rp 2,065 T di Subang

Presiden Joko Widodo (Jokowi) meresmikan Bendungan Sadawarna di Kecamatan Cibogo, Kabupaten Subang, Jawa Barat.
EKONOMI 27 Des 2022 | 15:12 WIB

Penguatan Infrastruktur di Negara Berkembang Perhatikan Hal Ini

Indonesia selalu mendukung penguatan pembangunan infrastruktur di negara-negara berkembang.
EKONOMI 16 Nov 2022 | 09:48 WIB

Selain Tol, Jokowi Bangun Infrastruktur Telekomunikasi dan Energi

Selain jalan tol, Jokowi juga membangun infrastruktur di sektor transportasi, telekomunikasi, energi, hingga pertanian.
EKONOMI 29 Sep 2022 | 22:28 WIB

Blended Finance Tingkatkan Akses Pembiayaan infrastruktur

Pendanaan campuran (blended finance) efektif meningkatkan akses pembiayaan infrastruktur karena memobilisasi pendanaan sektor swasta dan pemerintah.
EKONOMI 29 Sep 2022 | 21:45 WIB

Infrastruktur Era Jokowi Solusi Tingkatkan Daya Saing

Kebijakan pembangunan infrastruktur era Presiden Jokowi merupakan solusi meningkatkan daya saing ekonomi.
EKONOMI 29 Sep 2022 | 21:22 WIB

Hingga Agustus, Kontrak Baru Wika Beton Rp 4,19 Triliun

Wika Beton hingga Agustus 2022 mencatat kontrak baru sebesar Rp 4,19 triliun atau bertumbuh 28,04%.
EKONOMI 7 Sep 2022 | 17:31 WIB

B20 F&I Dorong Proyek Infrastruktur yang Siap Diinvestasikan

Salah satu isu prioritas yang dibahas B20 Finance & Infrastructure Task Force untuk G-20, perlunya pengembangan proyek infrastruktur yang siap diinvestasikan.
EKONOMI 9 Aug 2022 | 20:45 WIB

BNI Sekuritas Proyeksikan Bisnis Jalan Tol Kembali Cerah

PT BNI Sekuritas (BNIS) memproyeksikan bisnis jalan tol pada tahun 2022 akan cerah dibanding tahun 2021.
EKONOMI 17 Jul 2022 | 16:42 WIB

Forum Dialog B20-G20 Bahas Pembiayaan Berkelanjutan

B20 Finance & Infrastructure Task Force menggelar forum dialog B20-G20 Indonesia yang membahas pembiayaan berkelanjutan demi pemulihan global di Bali, 
EKONOMI 14 Jul 2022 | 15:19 WIB

30 Proyek Infrastruktur Tuntas Dibangun Lewat Skema PPP

Pemerintah mencatat 30 proyek infrastruktur telah dituntaskan melalui skema kerja sama pembangunan dengan swasta atau Public Private Partnership (PPP).
EKONOMI 8 Jul 2022 | 13:46 WIB

IIF Borong Penghargaan di Ajang Infrastruktur Internasional

Indonesia Infrastructure Finance atau IIF berhasil menyabet empat penghargaan di ajang  The Asset Triple A Sustainable Infrastructure Awards 2022.
NEWS 8 Jul 2022 | 11:23 WIB

PLN Sosialisasi Pembangunan Infrastruktur Ketenagalistrikan

PLN melakukan sosialisasi pembangunan infrastruktur ketenagalistrikan kepada masyarakat di Kabupaten Tangerang, Banten.
NEWS 5 Jul 2022 | 06:39 WIB

Pengadaan Lahan PSN Capai Rp 6,2 Triliun Per 17 Juni 2022

Jalan tol masih menempati posisi teratas sebagai PSN dengan realisasi pendanaan pengadaan lahan tertinggi di semester I 2022.
EKONOMI 24 Jun 2022 | 20:48 WIB


ARTIKEL TERPOPULER





Foto Update Icon