Berita Kantor Staf Presiden Terbaru Hari Ini

KSP: Pemerintah Siap Jalankan Putusan MK soal Sistem Pemilu

KSP menegaskan pemerintah akan konsisten dalam melaksanakan putusan MA sebagai lembaga peradilan yang sah di Indonesia terkait sistem Pemilu Legislatif 2024.
BERSATU KAWAL PEMILU 29 Mei 2023 | 14:40 WIB

Moeldoko: KSP Terbuka bagi Warga yang Butuh Dukungan dari Negara

Kepala Staf Kepresidenan, Moeldoko telah menegaskan bahwa Kantor Staf Presiden (KSP) selalu terbuka bagi siapapun yang membutuhkan dukungan negara.
NASIONAL 24 Feb 2023 | 20:20 WIB

KSP Apresiasi Kolaborasi Penanganan Konflik Sosial di Pulau Haruku

Moeldoko mengapresiasi upaya kolaborasi pemerintah daerah (pemda) dan kementerian/lembaga dalam menangani konflik sosial di Pulau Haruku.
NEWS 24 Okt 2022 | 20:39 WIB

Kantor Staf Presiden Ajak Pemda Gaungkan Narasi G-20

Kantor Staf Presiden (KSP) mengajak seluruh pemerintah daerah (pemda) menggaungkan narasi G-20.
NEWS 12 Okt 2022 | 16:34 WIB

KSP Inisiasi Pengembangan Cloud System Buatan Anak Negeri

Kantor Staf Presiden (KSP) menginisiasi pembangunan dan pengembangan cloud system buatan anak negeri oleh PT INTI, BSSN, dan lainnya. 
NEWS 10 Okt 2022 | 14:58 WIB

Pengurus Masuk KSP, FKMTI Tambah Semangat Lawan Mafia Tanah

Para anggota Forum Korban Mafia Tanah Indonesia (FKMTI) menggelar syukuran karena salah satu pengurusnya masuk Kantor Staf Presiden (KSP).
NEWS 9 Okt 2022 | 16:35 WIB

Moeldoko: Pemerintah Akselerasi Reformasi Fundamental Sektor Kesehatan

Kepala Staf Kepresidenan, Moeldoko menegaskan pemerintah sedang mengakselerasi reformasi besar-besaran di sektor kesehatan, terutama di daerah.
NEWS 30 Sep 2022 | 22:31 WIB

Moeldoko Dorong Swasta Terlibat Percepatan Vaksinasi Covid-19

Kepala Staf Kepresidenan Moeldoko mendorong keterlibatan pihak swasta dalam percepatan vaksinasi Covid-19.
NEWS 29 Sep 2022 | 23:37 WIB

Moeldoko Apresiasi Aksi Pedemo Tolak Harga BBM Berjalan Tertib

Moeldoko mengapresiasi aksi para pedemo yang menolak penyesuaian harga BBM di kawasan Patung Kuda, Jakarta, telah menyampaikan aspirasinya dengan tertib.
NEWS 14 Sep 2022 | 14:10 WIB

Deteksi Penderita TBC Berkontribusi pada Upaya Pencegahan Stunting

Pemerintah melalui Kementerian Kesehatan (Kemenkes) memprioritaskan pencarian penderita tuberkulosis (TBC) hingga 90 persen pada 2024.
NEWS 12 Sep 2022 | 21:53 WIB

Moeldoko: Jarak Pemerintah dengan Masyarakat Harus Didekatkan

Kepala Staf Kepresidenan Moeldoko menerima kedatangan Abdimuda atau aparatur sipil (ASN) muda Indonesia di gedung Bina Graha Jakarta, Rabu (7/9/2022).
NEWS 8 Sep 2022 | 09:09 WIB

Moeldoko: KSP Konsisten Dukung Pengembangan Potensi Daerah

Moeldoko menyebut pemerintah pusat melalui KSP terus mendukung pengembangan potensi ekonomi, SDM maupun SDA di daerah.
NEWS 6 Sep 2022 | 18:43 WIB

KSP Tegaskan Penanganan Konflik Sosial di Haruku Tidak Bisa Ditunda

Penanganan konflik sosial di Pulau Haruku, Kabupaten Maluku Tengah, Maluku, tidak bisa ditunda-tunda lagi.
NEWS 26 Aug 2022 | 17:58 WIB

KSP: Baju Adat Bangka Belitung Lambang Kerukunan Budaya Indonesia

Baju adat daerah Bangka Belitung merupakan salah satu busana adat tradisional yang mengalami perpaduan budaya masyarakat Arab, Tiongkok, dan Melayu.
NEWS 16 Aug 2022 | 13:41 WIB

KSP: Pertumbuhan Ekonomi Semester II Kemungkinan Melambat

Tenaga Ahli Utama Kantor Staf Presiden (KSP) Edy Priyono mewanti-wanti kemungkinan terjadinya perlambatan pertumbuhan ekonomi.
EKONOMI 6 Aug 2022 | 10:16 WIB

Moeldoko Dorong Peningkatan Produktivitas Pertanian

Kepala Staf Kepresidenan Moeldoko mewanti-wanti agar Indonesia tidak mengalami krisis pangan.
EKONOMI 1 Aug 2022 | 21:17 WIB

KSP: Iriana, Sosok Ketulusan dalam Proses Perdamaian Ukraina-Rusia

Keikutsertaan Ibu Negara Iriana menemani Presiden Jokowi ke Ukraina, memberi pesan keterlibatan perempuan yang membawa ketulusan.
NEWS 30 Jun 2022 | 10:39 WIB

KSP: Kuota Hampir Habis, Pertalite dan Solar Harus Dibatasi

Kantor Staf Presiden (KSP) menyatakan pengaturan pembelian pertalite dan solar subsidi untuk menjaga ketersediaan.
EKONOMI 29 Jun 2022 | 12:35 WIB

Moeldoko: Semua Perintah Presiden Harus Berjalan di Lapangan

Kepala Staf Kepresidenan Moeldoko menegaskan segala sesuatu yang menjadi perintah, keinginan, dan pernyataan Presiden harus dipastikan berjalan.
NEWS 24 Jun 2022 | 14:11 WIB

Moeldoko Ajak Anak Muda Gabung di Sekolah Staf Presiden

Kepala Staf Kepresidenan Moeldoko mengajak anak muda Indonesia untuk bergabung dalam Sekolah Staf Presiden Angkatan I.
NEWS 17 Jun 2022 | 14:32 WIB


ARTIKEL TERPOPULER





Foto Update Icon