Berita Kecelakaan Helikopter Terbaru Hari Ini
Kronologi Helikopter BNPB Mendarat Darurat di Kotawaringin Barat
Helikopter BNPB Pusat mengalami masalah saat melintas di Kelurahan Mendawai Sebrang, Kecamatan Arut Selatan, Kilometer 8, Kabupaten Kotawaringin Barat.
NUSANTARA
27 Jul 2023 | 09:46 WIB
LA County Bayar Rp 443 M ke Janda Kobe Bryant Gara-gara Foto Kecelakaan Helikopter
LA County telah setuju untuk membayar janda Kobe Bryant hampir US$ 29 juta setelah petugas daerah diketahui membagikan foto-foto mengerikan dari kecelakaan helikopter.
INTERNASIONAL
2 Mar 2023 | 17:24 WIB
Kondisi Kapolda Jambi Irjen Rusdi Hartono Makin Membaik
Kondisi Kapolda Jambi Irjen Rusdi Hartono makin membaik setelah operasi dislokasi sendi siku di RS Polri, Kramat Jati, Jakarta Timur.
NASIONAL
25 Feb 2023 | 11:49 WIB
Jusuf Kalla Jenguk Kapolda Jambi di RS Polri
Kapolda Jambi Irjen Pol Rusdi Hartono yang dijenguk Jusuf Kalla merasa mendapatkan kehormatan dan menjadi meningkatkan semangatnya untuk segera cepat pulih.
NASIONAL
24 Feb 2023 | 17:21 WIB
Tulang Pipi Bawah Mata Retak, Ajudan Kapolda Jambi Dioperasi Besok
Ajudan Kapolda Jambi, Briptu Muhardi Aditya mengalami retak di bagian tulang pipi bawah mata akibat insiden helikopter mendarat darurat di Bukit Tamiai.
NASIONAL
23 Feb 2023 | 16:59 WIB
Kapolri Apresiasi Aksi Heroik Kopda Ahmad Novrizal Saat Evakuasi Kapolda Jambi
Kapolri Jenderal Pol Listyo Sigit Prabowo mengapresiasi aksi heroik Kopda Ahmad Novrizal saat mengevakuasi Kapolda Jambi Irjen Pol Rusdi Hartono.
NASIONAL
22 Feb 2023 | 18:00 WIB
Profil Kapolda Jambi Irjen Rusdi Hartono, Jenderal yang Jadi Korban Kecelakaan Helikopter
Kapolda Jambi Irjen Pol Rusdi Hartono bersama rombongan mengalami kecelakaan helikopter. Profil Kapolda Jambi Irjen Rusdi Hartono.
NASIONAL
22 Feb 2023 | 14:36 WIB
Alami Patah Tangan, Kapolda Jambi Dirujuk ke Jakarta
Setelah evakuasi, Kapolda Jambi Irjen Pol Rusdi Hartono akan dirujuk ke Jakarta untuk menjalani perawatan akibat kecelakaan helikopter.
NASIONAL
22 Feb 2023 | 10:43 WIB
Kapolri: Helikopter yang Bawa Kapolda Jambi Masih Layak Terbang
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo mengatakan bahwa helikopter yang bawa Kapolda Jambi Irjen Rusdi Hartono dan rombongan masih layak terbang.
NASIONAL
21 Feb 2023 | 20:32 WIB
Seluruh Korban Kecelakaan Helikopter di Jambi Berhasil Dievakuasi
Seluruh korban kecelakaan helikopter di Jambi berhasil dievakuasi hari ini, Selasa (21/2/2023). Di dalam helikopter itu, ada Kapolda Jambi Rusdi Hartono.
NASIONAL
21 Feb 2023 | 18:01 WIB
Kecelakaan Helikopter, Kapolda Jambi Dahulukan Anak Buahnya untuk Dievakuasi
Mabes Polri mengungkapkan, bahwa Kapolda Jambi Irjen Rusdi Hartono mendahulukan anak buahnya untuk dievakuasi setelah kecelakaan helikopter.
NASIONAL
21 Feb 2023 | 17:18 WIB
Evakuasi 4 Korban Kecelakaan Helikopter di Jambi Gunakan Metode Hoist
Karo Penmas Divisi Humas Polri mengatakan, evakuasi terhadap empat korban kecelakaan helikopter di Jambi dilakukan dengan metode hoist.
NASIONAL
21 Feb 2023 | 17:07 WIB
4 Korban Kecelakaan Helikopter di Jambi Berhasil Dievakuasi
Tim SAR gabungan berhasil mengevakuasi empat korban kecelakaan helikopter di Bukit Tamiai, Kabupaten Kerinci, Jambi.
NASIONAL
21 Feb 2023 | 16:03 WIB
Polri Modifikasi Cuaca di Lokasi Evakuasi Kapolda Jambi
Polri berupaya melakukan modifikasi cuaca di lokasi evakuasi Kapolda Jambi Irjen Rusdi Hartono yang mendarat darurat di Bukit Tamiai.
NASIONAL
21 Feb 2023 | 14:51 WIB
Helikopter Polri Kembali Gagal Evakuasi Kapolda Jambi
Upaya evakuasi Kapolda Jambi Irjen Rusdi Hartono dan rombongan dengan menggunakan helikopter dilengkapi hoist kembali gagal.
NASIONAL
21 Feb 2023 | 14:13 WIB
Polri Siapkan Evakuasi Kapolda Jambi Melalui Jalur Darat
Polri menyiapkan jalur darat untuk evakuasi Kapolda Jambi Irjen Rusdi Hartono dan rombongan yang mengalami kecelakaan helikopter.
NASIONAL
21 Feb 2023 | 13:55 WIB
Berkabut, Tim Evakuasi Kapolda Jambi Sempat Berputar-putar 2 Jam di Udara
Helikopter yang mengevakuasi Kapolda Jambi Irjen Rusdi dan rombongan sempat berputar-putar hampir 2 jam karena kabut pekat.
NASIONAL
21 Feb 2023 | 11:39 WIB
3 Helikopter Dilengkapi Hoist Evakuasi Kapolda Jambi Selasa Pagi
Tiga helikopter dilengkapi hoist mengevakuasi Kapolda Jambi Irjen Rusdi Hartono beserta rombongan yang mengalami kecelakaan helikopter di Jambi.
NASIONAL
21 Feb 2023 | 09:24 WIB
Polri: Evakuasi Rombongan Kapolda Jambi Lewat Darat Butuh Waktu 12 Jam
Mabes Polri mengungkapkan evakuasi korban kecelakaan helikopter rombongan Kapolda Jambi lewat jalur darat membutuhkan waktu hingga 12 jam.
NASIONAL
20 Feb 2023 | 18:14 WIB
BMKG Sarankan Evakuasi Kapolda Jambi Dkk Hingga Pukul 20.00
BMKG) menyarankan untuk evakuasi korban kecelakaan helikopter rombongan Kapolda Jambi Irjen Rusdi Hartono hingga pukul 20.00 WIB.
NASIONAL
20 Feb 2023 | 17:59 WIB
ARTIKEL TERPOPULER
3
Sah, Kaesang Pangarep Jadi Ketua Umum PSI
BERSATU KAWAL PEMILU
4
B-FILES


Perlukah Presiden/Kepala Negara Dihormati?
Guntur Soekarno
Urgensi Mitigasi Risiko Penyelenggara Pemilu 2024
Zaenal Abidin
Identitas Indonesia
Yanto Bashri