# KOMBES POL NURUL AZIZAH
Bareskrim bersama PPATK melakukan penelusuran dan juga pemblokiran terhadap 843 rekening terkait milik empat tersangka ACT
Polisi mengajukan pencegahan terhadap petinggi yayasan Aksi Cepat Tanggap (ACT), yakni eks presiden ACT Ahyudin dan Presiden ACT Ibnu Khajar.