Berita Limbah Terbaru Hari Ini

Busa Limbah Tutupi Kali di Cimanggis, Warga Mengeluh Batuk dan Gatal

Sejumlah warga mengeluh tumpukan busa yang menutupi kali di Kelurahan Tugu, Kecamatan Cimanggis, Depok, Senin (27/11/2023) menimbulkan bau menyengat.
MEGAPOLITAN 28 Nov 2023 | 09:23 WIB

Pameran Pangan di Rakernas IV PDIP, Ada Olahan Nanas Tak Menimbulkan Limbah

Pameran Pangan di Rakernas IV PDIP memamerkan olahan buah nanas yang tidak menimbulkan limbah.
BERSATU KAWAL PEMILU 30 Sep 2023 | 15:02 WIB

Video: Kali Bekasi Tercemar, Air Menghitam

Kali Bekasi masih menghitam akibat tercemar limbah industri dan domestik. Warga resah karena sudah sejak bulan lalu Kali Bekasi mengeluarkan bau menyengat.
MULTIMEDIA 23 Sep 2023 | 21:38 WIB

5.132 Ton Limbah Disulap Jadi Bahan Baku PLTU di NTB

Pemanfaatan biomassa dan limbah organik sebagai sumber energi, selain mampu menekan emisi, juga akan berdampak pada terciptanya ekonomi sirkular
NUSANTARA 13 Jul 2023 | 13:36 WIB

Mendulang Cuan Jutaan Rupiah dari Limbah Daun Kering

Seorang pemuda asal Desa Kedungturi, Kecamatan Mojowarno, Kabupaten Jombang, sukses mengolah limbah daun kering menjadi kerajinan yang menghasilkan cuan.
NUSANTARA 26 Mei 2023 | 08:12 WIB

Usut Permasalahan Limbah, KLHK Canangkan Gerakan Sedekah Sampah Indonesia

KLHK bersama dengan Pemerintah Kabupaten Jombang bekerjasama menggelar acara Peringatan Hari Peduli Sampah Nasional (HPSN) 2023.
NASIONAL 17 Mar 2023 | 21:42 WIB

Masukkan Limbah B3 Ilegal ke NKRI, Direktur PT PNJNT Ditetapkan Tersangka

Direktur PT. PNJNT ditetapkan tersangka kasus memasukkan limbah B3 yang berasal dari Malaysia tanpa izin ke NKRI.
NEWS 17 Des 2022 | 18:47 WIB

KLHK Tegaskan Indonesia Serius dalam Penanganan Limbah

Dirjen PSLB3 KLHK Rosa Vivien Ratnawati menegaskan Indonesia serius dalam penanganan illegal traffick limbah.
NEWS 15 Jun 2022 | 07:46 WIB

Perangi Limbah Plastik Lewat Produk Daur Ulang Ramah Lingkungan

Permasalahan limbah di pantai di Indonesia harus diperangi, salah satunya dengan  mendaur ulang plastik menjadi produk yang ramah lingkungan.
NEWS 15 Mei 2022 | 10:50 WIB

Sri Lanka Kirim Balik Ribuan Ton Limbah ke Inggris

Sri Lanka mengirimkan kembali beberapa ratus kontainer berisi ribuan ton limbah impor ilegal ke Inggris pada Senin (21/2/2022).
NEWS 22 Feb 2022 | 09:27 WIB

Bungasari Komitmen Manfaatkan Limbah Gas Buang

PT Bungasari Flour Mills Indonesia membangun sistem pendingin ramah lingkungan dengan memanfaatkan limbah gas buang.
EKONOMI 29 Jan 2022 | 21:11 WIB

DLHK Kabupaten Tangerang Catat 21 Perusahaan Belum Patuh Soal Pengolahan Limbah

DLHK Kabupaten Tangerang mencatat terdapat 21 perusahaan yang belum mematuhi aturan pengolahan limbah perusahaan.
NEWS 16 Okt 2021 | 22:07 WIB

Pelaku Tertangkap Basah Buang Limbah Oli Bekas di Kali Cilemahabang Bekasi

Pemkab Bekasi berkoordinasi dengan Kejaksaan Negeri Kabupaten Bekasi dan Polrestro Bekasi menjerat pelaku dengan pelanggaran tindak pidana.
NEWS 13 Okt 2021 | 15:24 WIB

Enam Sungai di Bekasi Tercemar Limbah Industri

Yakni Kali Cabang, Kali Jambe, Kali CBL, Kali Cipamingkis, Kali Citarum, dan Kali Cilemahabang.
NEWS 10 Sep 2021 | 12:21 WIB

Pemkab Bekasi Akan Umumkan Perusahaan Pembuang Limbah ke Kali Cilemahabang

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bekasi bakal mengumumkan nama-nama perusahaan yang membuang limbah industri ke aliran Kali Cilemahabang.
NEWS 8 Sep 2021 | 18:23 WIB

Pemkab Bekasi Bakal Beri Sanksi Tegas Pembuang Limbah di Kali Cilemahabang

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bekasi bakal menindak tegas pelaku pembuang limbah industri di aliran Kali Cilemahabang.
NEWS 7 Sep 2021 | 17:19 WIB

Teluk Jakarta, Minamata, dan Membenahi 13 DAS

Penelitian menunjukkan volume sampah yang masuk perairan Teluk Jakarta meningkat lima persen.
NEWS 24 Jan 2021 | 09:12 WIB

Pedihnya Nelayan Berjibaku dengan Pencemaran Teluk Jakarta

Kondisi perairan Jakarta sedang tercemar berat sehingga di bawah laut tidak terlihat apapun.
NEWS 24 Jan 2021 | 09:08 WIB

Banjarmasin Bangun Insinerator, Hemat Biaya Rp 1,3 Miliar/Tahun

Biaya pembangunan insinerator ini tidak begitu tinggi pula, yakni, sekitar Rp 2,5 miliar.
NEWS 5 Jan 2021 | 08:12 WIB

Limbah Medis Meningkat ke Teluk Jakarta, Bagaimana Larangan Kantong Plastik?

Plastik mendominasi di muara sungai sebanyak 46-57 persen dari total sampah
NEWS 3 Jan 2021 | 11:14 WIB


ARTIKEL TERPOPULER





Foto Update Icon