# PJ GUBERNUR DKI JAKARTA
Ketua Umum DPP Ikal Lemhannas Agum Gumelar meminta seluruh anggotanya untuk mendukung dan mengawal agenda Penjabat Gubernur DKI Heru Budi Hartono.
Festival Malam Tahun Baru 2023 di TMII ini diisi dengan serangkaian acara antara lain kesenian rakyat Indonesia.
Pj Gubernur DKI Jakarta, Heru Budi Hartono memastikan program rumah DP Rp 0 akan tetap berjalan.
Heru Budi mengajak pemuda dan pemudi bersatu menghadapi tantangan global dalam rangka memaknai Hari Sumpah Pemuda.
Banyak kasus gagal ginjal anak, Pj Gubernur DKI Jakarta, Heru Budi mengatakan fasilitas kesehatan untuk pasien gagal ginjal akan disediakan.
Pemerintahan Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta menerima 14 laporan, di Posko Pengaduan Balai Kota, Jakarta Pusat, terbanyak soal tanah
Menteri BUMN Erick Thohir menerima kunjungan Penjabat (Pj) Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono di kantor Kementerian BUMN, Jakarta
Seorang warga DKI datang ke posko pengaduan masyarakat di Balai Kota untuk melaporkan masalah aliran air di rumahnya yang tersumbat
Proyek revitalisasi Kali Ciliwung hilir di kawasan Pasar Baru, Jakarta Pusat, untuk mempercepat aliran air sehingga mencegah banjir saat musim hujan
Hari ini Pengaduan yang diajukan ke posko pengaduan di pendopo Balai Kota Pemprov DKI dari beberapa warga yakni mengenai persoalan tanah