# PROGRAM BANGKIT
Kemendikbudristek berkolaborasi dengan Google berkomitmen menghadirkan kembali Program Bangkit pada tahun 2022 mendatang.
Program tersebut secara khusus menyiapkan mahasiswa siap berkarier di bidang teknologi.
Gojek secara berkelanjutan membina talenta-talenta terutama di bidang teknologi.
Para mahasiswa akan mendapatkan kurikulum machine learning yang secara khusus menyiapkan mahasiswa untuk berkarier dalam bidang teknologi.
NEWSLETTER