# SURYA TJANDRA
Wamen ATR/BPN Surya Tjandra mengaku tak tahu posisi Lin Che Wei yang merupakan tersangka kasus minyak goreng, di Kementerian ATR/BPN.
Wamen ATR/BPN Surya Tjandra mendatangi Gedung Merah Putih KPK untuk membahas penataan batas kawasan hutan bersama KLHK.
Wamen ATR/BPN Surya Tjandra menegaskan, reforma agraria bukan sekedar bagi-bagi tanah karena terdapat program pemberdayaan yang melibatkan lintas sektor.
Wakil Menteri ATR/BPN Surya Tjandra menyampaikan, saat ini sudah lebih dari 79 juta bidang tanah yang telah didaftarkan melalui program PTSL.
Terkait kawasan dan nonkawasan di Kotawaringin Timur, khususnya di Kalteng secara umum, memang ada tantangan tersendiri.
Diperlukan solusi untuk terus menghidupkan perekonomian di Bali, salah satunya dengan program Reforma Agraria melalui penataan akses.
Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) tengah melakukan Penyiapan Penyusunan Rencana Kerja Kementerian ATR/BPN Tahun 2023.
Human security berkaitan dengan pertanahan dan tata ruang yang diampu Kementerian ATR untuk kelangsungan hidup manusia.
Kementerian ATR/BPN akui ada oknum ikut dalam mafia tanah.
Kementerian Agraria Tata Ruang (ATR)/Badan Pertanahan Nasional (BPN) tengah membenahi surat tanah “melayang”.
NEWSLETTER