Super Mewah, dari Ronaldo Hingga Ed Sheeran Jadi Pemakai Jam Richard Mille
Jakarta, Beritasatu.com - Kasus pembunuhan berencana Brigadir Nofriansyah Yosua Hutabarat alias Brigadir J yang dilakukan Ferdy Sambo ternyata masih berbuntut panjang. Kasus dugaan pemerasan jam mewah Richard Mille senilai Rp 77 miliar bakal menjadi kartu truf Sambo saat dia mengajukan banding terkait vonis mati yang diterimanya.
Richard Mille merupakan jam tangan mewah dari Swiss yang telah memproduksi jam tangan dengan desain unik sejak tahun 2001.
Jam tangan ini dikenal membuat jumlah terbatas dengan menggunakan bahan yang eksotis atau langka sehingga jam tangan yang dijual berharga lebih dari US$100.000 atau setara Rp 1,516 miliar. Salah satu fitur unik merek ini adalah pengguna dapat melihat mekanisme dan bagian jam tangan langsung melalui permukaannya.
Saksikan live streaming program-program BTV di sini