Sabtu, 3 Juni 2023

Terbesar di Asia Tenggara, Ini Keunggulan Wind Tunnel Milik Brimob Polri

Stefani Wijaya / FFS
Kamis, 30 Maret 2023 | 04:16 WIB

Jakarta, Beritasatu.com - Komandan Korps Brimob Polri Komjen Anang Revandoko meresmikan alat terjun payung atau wind tunnel dan juga alat simulator terjun payung di Gedung Tan Satrisna, Cikeas, Gunung Putri, Bogor, Jawa Barat pada hari ini, Rabu (29/3/2023).

Mantan Kabareskrim Polri Komjen (Purn) Ito Sumardi mengatakan, fasilitas wind tunnel itu merupakan yang terbesar di Asia Tenggara dan memang wind tunnel untuk terjun payung masih terbatas di Asia.

"The best South East Asia, saya bekas Dubes Myanmar, saya sudah mutar di negara-negara Asia Tenggara tidak ada satu pun yang bisa lebih baik termasuk fasilitas pendukung, saya jamin suatu saat warga luar pasti akan melhat fasilitas di sini. Kita perlu bangsa," kata Ito kepada wartawan di Cikeas.

Advertisement

Dalam kesempatan yang sama, Kepala Sekolah Terjun Payung Polri Kompol Anjiel Fauzi mengungkapkan, wind tunnel milik Brimob memiliki kapasitas maksimal untuk 10 orang. Selain itu, wind tunnel ini memiliki keunggulan bisa digunakan 24 jam nonstop.

"Wind tunnel kapasitas maksimal bisa untuk 10 orang lebar 4,8 diameternya. Selain itu keunggulannya bisa dipakai nonstop 24 jam," ucapnya.

Dikatakan Anjiel, keunggulan itu terlihat pada saat uji coba dan uji fungsi selama satu bulan full median delapan, 16, dan 24 jam nonstop. Adapun pada saat latihan, untuk sekitar 30 orang pelatih yang didik dengan lisensi dari Jerman dan Rusia.



Saksikan live streaming program-program BTV di sini

Bagikan

BERITA TERKAIT

Polisi Bongkar Pabrik Ekstasi Jaringan Internasional di Semarang

Polisi Bongkar Pabrik Ekstasi Jaringan Internasional di Semarang

NASIONAL
Bareskrim Polri Dalami Laporan terhadap Denny Indrayana

Bareskrim Polri Dalami Laporan terhadap Denny Indrayana

NASIONAL
Dugaan Bocorkan Rahasia Negara, Denny Indrayana Dilaporkan ke Bareskrim

Dugaan Bocorkan Rahasia Negara, Denny Indrayana Dilaporkan ke Bareskrim

NASIONAL
Diduga Terlibat Pemerkosaan ABG di Sulteng, Anggota Brimob Polri Dinonaktifkan

Diduga Terlibat Pemerkosaan ABG di Sulteng, Anggota Brimob Polri Dinonaktifkan

NUSANTARA
Gelar Rakernis, Polri Siapkan Pasukan Penjaga Perdamaian Dunia

Gelar Rakernis, Polri Siapkan Pasukan Penjaga Perdamaian Dunia

NASIONAL
Dipecat sebagai Anggota Polri, Ini Pelanggaran yang Dilakukan Teddy Minahasa

Dipecat sebagai Anggota Polri, Ini Pelanggaran yang Dilakukan Teddy Minahasa

NASIONAL

BERITA TERKINI

Korea Utara Semprot Sekjen PBB: Jangan Ikut Campur!

INTERNASIONAL 5 menit yang lalu
1048741

Tiba di Cirebon, Ganjar Pranowo Lari Pagi dan Sarapan Nasi Jamblang

BERSATU KAWAL PEMILU 19 menit yang lalu
1048740

Tradisi Jelang Waisak, Rupang dan Altar Wihara Dibersihkan

MEGAPOLITAN 23 menit yang lalu
1048739

Ada Minions dan Bakri, Ini Jadwal Semifinal Thailand Open 2023

SPORT 28 menit yang lalu
1048738

Final Piala FA: Upaya Man United Redam Ambisi Man City Raih Treble

SPORT 42 menit yang lalu
1048737

Jelang Waisak, Umat Buddha Gelar Tradisi Sucikan Diri di Mata Air Sendang Candi Pawon

NUSANTARA 46 menit yang lalu
1048736

Datang ke Indonesia, Kim Seon Ho Ingin Habiskan Waktu di Kebun Raya Bogor

LIFESTYLE 50 menit yang lalu
1048735

Kecelakaan Antara Angkot dengan 2 Sepeda Motor Terekam CCTV di Deli Serdang, 5 Orang Luka-Luka

NUSANTARA 53 menit yang lalu
1048734

Kasus Pemerkosaan Anak di Parigi Moutong, Kompolnas Dorong Penerapan UU TPKS

NUSANTARA 54 menit yang lalu
1048733

Jadwal Formula E Jakarta Sabtu 3 Juni 2023

SPORT 57 menit yang lalu
1048732
Loading..
TAG TERPOPULER

ARTIKEL TERPOPULER





Foto Update Icon